Cintai Jantung Mu Dengan Obat-Obatan Alami

Pengobatan JantungTeman-teman pastinya tahu donk fungsi jantung pada tubuh. Mari simak ulasan tentang jantung, jantung merupakan salah satu organ pada manusia yang sangat vital  berperan dalam sistem peredaran darah dan mengantar oksigen keseluruh tubuh.  Jantung sendiri terletak pada rongga dada sebelah kiri.

Melihat kasus tentang banyaknya serangan jantung yang terjadi karena di picu oleh penyumbatan pembuluh darah. Penyakit jantung juga di sebut sebagai pembunuh nomor satu terbesar didunia. Banyak kalangan yang tak dapat tertolong karena menderita penyakit tersebut. Untuk itu sebelum terlambat ada baiknya kita jaga dan cintai kesehatan jantung agar tetap sehat. Langkah ini bisa di lakukan dengan olahraga seperti rutin jogging 30 menit, senam jantung, rajin mengkonsumsi kacang-kacangan dan buah tomat, mengganti minyak kelapa dengan minyak zaitun. Cara lainnya adalah membiasakan untuk tetap memanfaatkan obat-obatan berbahan alami di sekitar kita seperti  :

  1. Daun sirsak

Secara ilmiah manfaat yang ada pada daun sirsak telah melewati pengujian yaitu mampu sebagai obat untuk mengobati penyakit jantung. Kandungan ekstrak etanol pada daun sirsak dapat berkontribusi mengatasi lemahnya aktivitas vasodilatasi (pelebaran diameter pembuluh darah ketika otot-otot  mulai mengendur). Adapula kandungan senyawa acetogenins senyawa fenolik annonaceous juga alkaloid, yang berkasiat untuk farmakologis yang bersifat serbaguna terutama anti-inflamasi dan antikanker. Cara mengolah : siapkan 10 lembar atau secukupnya daun sirsak yang sudah di cuci  bersih, lalu rebus dengan air bersih sebanyak 300 ml hingga mendidih, kemudian saring rebusan  dan siap disajikan selagi hangat, rebusan juga bisa di pakai 2-3 kali dan meminumnya setiap pagi.

  1. Temu putih

Tanaman asli dari india ini memiliki ekstrak yang berkhasiat untuk mempertahankan frekuensi jantung dan juga mempertahankan temperatur pada tubuh. Cara pengolahan : siapkan temu putih, temu hitam, umbi daun dewa secukupnya lalu bersihkan setelah itu iris lalu rebus dengan 3,5 gelas air bersih, rebus hingga menjadi 1 gelas lalu seduh selagi terasa hangat , di minum 1x saja dalam sehari.

  1. Wortel

Bahan berikutnya adalah wortel yang setiap hari kita temui, karena adanya kandungan karotenoid pada wortel yang terbukti mampu menurunkan risiko penyakit jantung pada manusia. Cara mengolahnya : siapka wortel segar secukupnya, setelah bersih lalu parut kemudian peras untuk mengambil airnya, tambahkan madu seperlunya, ramuan dapat dinikmati 3x sehari

Baca juga: Tanaman Herbal Penumpas Kanker Paru-Paru

  1. Bawang putih

Bahan selanjutnya adalah bawang putih yang mengandung hydrogen sulfide saat bawang putih masih segar. Dalam jumlah sedikit bermanfaat sebagai pelindung intraseluler di dalam jantung, tetapi jika berlebihan dapat beresiko racun untuk tubuh. Adapun cara mengolahnya : siapkan bawang putih secukupnya, blender bawang putih setelah bersih dengan air matang ½ gelas, minum beserta dengan ampasnya setiap hari 1x saja.

  1. Kunyit

Karena memiliki beberapa kandungan seperti senyawa fenolik, terpenoid, dan kurkumin yang bermanfaat untuk aktivitas melawan kolesterol jahat dalam tubuh dan juga dapat menghambat proliferasi sel otot polos pada pembuluh darah. Adapun cara mengolahnya : sediakan kunyit sebanyak 4 ruas jari, setelah cuci bersih parut lalu masukkan kedalam air panas dan tunggu hingga hangat kemudian saring lalu tambahkan ,madu secukupnya.

Kesimpulan

Demikianlah cara menyehatkan jantung dengan cara alami semoga bisa membantu para pembaca dan diberikan kesembuhan. Selain cara diatas ada cara atau metode pengobatan yang lebih ampuh dalam mengatasi penyakit jantung yakni dengan Metode PAZ Al Kasaw.

Apa itu PAZ? Bagaimana cara kerjanya? Silahkan simak video dibawah.

Bagi yang berminat untuk datang ke klinik PAZ silahkan klik disini. Pilih klinik yang terdekat dan sesuai dengan lokasi anda.

Pelatihan PAZ juga tersedia bagi yang ingin mengikuti pelatihannya. Silahkan mendaftar dan pilih pelatihan yang paling dekat dengan lokasi anda tinggal.

Tuliskan Komentar Atau Pertanyaanmu:

Your email address will not be published. Required fields are marked *