Apakah PAZ Sekali Terapi Langsung Sembuh? Atau Harus Beberapa Kali Terapi?

PAZindonesia.com – Ada beberapa pertanyaan yang sering ditanyakan kepada panitia atau teman teman terapis PAZ. Kami akan coba memberikan penjelasannya dalam paparan sebagai berikut:

1. Tanya: Apakah PAZ itu hanya butuh sekali pertemuan langsung sembuh?

Jawab: Pada beberapa kasus, dengan izin Allah, iya. Misalnya kasus polip. Pada beberapa pasien ditemukan bisa langsung dirasakan polipnya menghilang. Pasien syaraf kejepit, asam urat, nyeri tulang belakang.pengobatan syaraf kejepit carpal tunnel syndrom

Kasus hernia. Stroke ringan (bukan stroke berat yang sampai lumpuh, lumpuh butuh telaten dan kesabaran), ambein, prostat / susah kencing, frozen solder, carpal tunnel syndrome, segala istilah pengapuran tulang belakang dan sendi.

Hanya saja, memang pada beberapa kasus juga butuh follow up / tidak bisa sekali terapi. Butuh dirutinkan. Ada beberapa kasus, harus diselesaikan satu dulu, baru di selesaikan rentetan lainnya. Pada bayi, butuh rutin diterapi oleh ortunya (caranya diajarkan).

Continue reading →